Mata kuliah Pengantar Akuntansi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman dasar tentang konsep-konsep akuntansi, proses akuntansi, dan penerapan prinsip akuntansi dalam pencatatan transaksi keuangan serta penyusunan laporan keuangan.